32.9 C
Tangerang Selatan
Sabtu, 19 April 2025
Serpong Update
AUTOSPORT

GIIAS 2018 Tampilkan Perkembangan Industri Otomotif Indonesia

Serpongupdate.com – Gelaran world class auto show series, GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2018 resmi dibuka oleh Presiden Republik Indonesia Ir. H. Joko Widodo.

Berlangsung tanggal 2 – 12 Agustus 2018 GIIAS 2018 yang didukung penuh oleh 25 merek mobil serta meluncurkan lebih dari 40 kendaraan terbaru dan kendaraan konsep termasuk World Premiere.

Diantara lainnya adalah concept i-Ride dari Toyota, The All-New Nissan Terra, Daihatsu Terios Custom, BMW The X7, Maza 6 Elite Sedan, UD Trucks Kuzer dan Fuso Super Great V spider.

Presiden Ir. H.  Joko Widodo, sewaktu berkunjung mengucapkan bahwa Ia merasa bangga bahwa Industri otomotif memainkan peran penting, yakni sebagai sektor manufaktur nomor dua terbesar dan termasuk kedalam salah satu dari lima industri yang menerima investasi terbesar. Bapak Presiden juga menyempatkan diri untuk melihat berbagai perkembangan terkini teknologi otomotif di Indonesia di seluruh area GIIAS 2018. (sbr)

Berita Terkait

Leave a Comment