Kementerian PUPR Siapkan 3 Tower Tambahan Wisma Atlet Kemayoran untuk RS Darurat COVID-19
Serpongupdate.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melakukan langkah antisipatif dan perapihan tiga tower tambahan Wisma Atlet Kemayoran untuk mendukung penanganan Corona Virus

